Isi Artikel Utama
Abstrak
Artikel ini membahas tentang pelaksanaan suluk yang dilaksanakan oleh halaqah Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau. Metode yang digunakan adalah living hadis dengan mengungkap pandangan mursyid dan khalifah terhadap hadis-hadis terkait. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan suluk yang dilakukan oleh halaqah thariqat naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau ini menggunakan hadis sebagai landasannya. karena menggunakan hadis sebagai landasan dalam mengamalkan suluk dan hadis-hadis yang digunakan tidak berstatus sebagai hadis maudhu' serta pemahaman Mursyid tentang keterkaitan antara hadis dan amalan suluk adalah tentang mengikhlaskan amalan, maka suluk yang dilakukan oleh halaqah thariqat naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau ini dapat digolongkan sebagai living hadis.
Kata Kunci
Rincian Artikel
References
- Khalili Albanar, Ajaran Tarekat (Surabaya; CV. Bintang pelajar, 1990), hlm. 84-88
- Martin Van Bruinessen, Tarekat Naqsyabandiyah di Indonesia survei historis, geografis dan sosiologis (Bandung; Penerbit Mizan, 1994), hlm. 16
- Muhammad bin Salamah Al-Qadha’iy, Musnad Asy-Syihab, (Beirut; Muassasah Ar-Risalah, 1985). Cet.1 Jld.1, hlm.285
- Saifuddin Zuhri Qudsy, “Living hadis: genealogi, teori, dan aplikasiâ€, dalam Living hadits, (Yogyakarta; UIN Sunan Kalijaga, 2016), hlm.188
- Abdul Karim bin Abdullah bin Abdurrahman Al-Khadhir, Al-Hadits Al-Dhoif Wal Hukmu Al-Ihtijaj Bihi. (Riyadh: Maktabah Dar Al-Minhaj, 1425 H/ 2004 M), hlm. 272.
- Muhammad Amin Al-Kurdi, Tanwirul qulub (Suriah; Ad-dar Al-qalam Al-‘arabi, 1141 H) hlm. 552
- Wawancara
- Wawancara dengan Muhammad Nasir Nahrawi, selaku Mursyid Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin, tanggal 11 maret 2022 pukul 16.35, di Surau suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau.
- Wawancara dengan Busymayunir, selaku Khalifah suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin, tanggal 02 Juni 2022 pukul 15.28, di suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau.
- Wawancara dengan Metrial Endra, selaku Khalifah suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin, tanggal 04 Juni 2022 pukul 17.15, di Rumah Mursyid Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau.
- Wawancara dengan Muhammad Ridwan, selaku Khalifah suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin, tanggal 11 Juli 2022 pukul 20.30, di Surau suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau
- Wawancara dengan Hendri Koto, selaku Khalifah suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin, tanggal 06 Juni 2022 pukul 20.45, di Surau suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau
- Wawancara dengan Jasril, selaku Khalifah suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin, tanggal 06 Juni 2022 pukul 20.30, di Surau suluk Thariqat Naqsyabandiyah Bustanul Muwahiddin Kecamatan Mandau.