Main Article Content

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kesulitan belajar yang dialami siswa kelas II dalam menyelesaikan soal penjumlahan dan pengurangan serta memberikan solusi terhadap permasalahan tersebut. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas II SDII Luqman Al-Hakim 02 Batam. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu tes tertulis, wawancara dan studi dokumentasi. Adapun hasil dari penelitian ini dari ketiga teknik tersebut peneliti bisa memperoleh informasi tentang kesulitan-kesulitan belajar yang dialami siswa setelah mempelajari materi pengurangan dan penjumlahan. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa bentuk-bentuk kesulitan belajar siswa dalam materi penjumlahan dan pengurangan bilangan, yaitu ketidak pahaman terhadap penjumlahan dan pengurangan yang terdapat nilai nol; belum memahami cara penjumlahan dan pengurangan bilangan dengan cara meminjam.

Keywords

Kesulitan Belajar Pemahaman Konsep Penjumlahan dan Pengurangan

Article Details

How to Cite
Muthma’innah, M. (2025). Analisis Pemahaman Konsep Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan pada Siswa Kelas II Sekolah Dasar. Al-Azkiya: Jurnal Pendidikan MI/SD, 10(1), 111-126. https://doi.org/10.32505/azkiya.v10i1.11311

References

  1. Amaliyah, A., Mahardhika, G., Lubis, N. S., & Hothimah, R. H. (2022). Analisis Pemahaman Siswa Dalam Operasi Hitung Penjumlahan Bilangan Bulat Menggunakan Garis Bilangan. Berajah Journal: Jurnal Pembelajaran dan Pengembangan Diri, 2(2), 361-366.
  2. Analysis of Mathematics Learning Difficulties in Addition and Subtraction Material in Class II of SD Negeri 1 Ngumpul. (2024). RESEARCH ARTICLE, 13(1), 106-119.
  3. Audina, S., Nahdi, D. S., & Sudianto. (2023). Analisis Pemahaman Konsep Matematis Siswa pada Operasi Penjumlahan Bilangan Bulat Menggunakan Media Garis Bilangan. POLINOMIAL: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 11-17.
  4. Choirunisa, Fawensi, P. T., Utari, R. S., Kurniadi, E., & Yukans, S. S. (2024). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Siswa pada Materi Operasi Bilangan Bulat. FARABI: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 7(2), 282-290.
  5. Fitriyani, D., Putri, H. E., Andini, S. E., Cibro, D. K., & Pratiwi, A. D. (2024). Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Kelas II Sekolah Dasar Mengenai Operasi Hitung Bilangan Cacah. METODIK DIDAKTIK: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an, 20(1), 1-14.
  6. Hayati, Z., Qurrata'Aini, Jarmita, N., & Herawati. (2024). Problem-Solving Learning Used By Realia Media to Enhance Students' Understanding of Mathematical Concepts Class V SDN 6 Blangpidie. Al-Azkiya: Jurnal Ilmiah Pendidikan MI/SD, 9(2), 298-313.
  7. Ireniza, C., & Subayani, N. W. (2024). Analysis of Mathematics Learning Difficulties in Addition and Subtraction Material in Class II of SD Negeri 1 Ngumpul. RESEARCH ARTICLE, 13(1), 106-114.
  8. Kodongan, G. R., Regar, V. E., & Mangobi, J. U. (2025). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas VIII dalam Materi Segitiga. SOSCIED, 8(1), 1-6.
  9. Marlina. (2019). Asesmen Kesulitan Belajar. Jakarta Timur: Prenadamedia Group.
  10. Muhammedi, & dkk. (2017). Psikologi Belajar. Medan: Larispa.
  11. Muji. (2020). Model dan Inovasi Belajar Pembelajaran. Jawa Tengah: CV Puspa Grafika.
  12. Muji. (2021). Psikologi Belajar. Jawa Tengah: CV Puspa Grafika.
  13. Muniarti, E. (2020). Kesulitan Belajar (Konsep Dasar, Gejala dan Efek Sosial Psikologinya) dan Teknik Pengumpulan Data dan Asesment. Bahan Ajar: Universitas Kristen Indonesia.
  14. Muthma'innah, M. (2023). Analisis Kesulitan Belajar Matematika pada Materi Operasi HItung Bilangan Bulat Siswa Kelas IV. Jurnal Ibtida, 4(2), 1-16.
  15. Muthma'innah, M. (2023). Analysis of Students' Mastery of Mathematical Concepts Material for Linear Equations in Two Variables. Tarbiyah: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 12(2), 135-147.
  16. Muthma'innah, M. (2023). Difficulty Learning Mathematics Material for Multiplication Counting Operatios in Elementary School. Rangkiang Mathematics Journal, 2(2), 29-33.
  17. Muthma'innah, M. (2024). Analysis of Mathematics Learning Difficulties in Material Greatest Common Factor Class VII. Tarbiyah: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 13(2), 125-135.
  18. Priatna, N. (2019). Pembelajaran Matematika. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
  19. Rahayu, E., & Soleha, D. (2023). Penggunaan Konsep Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Dalam Matematika Madrasah Ibtidaiyah (MI). Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME), 9(1), 2656-5862.
  20. Susilawati, W. (2020). Belajar dan Pembelajaran Matematika. Yogyakarta: CV Insan Mandiri.
  21. Unaenah, E., Syariah, E. N., Mahromiyati, M., Nurkamilah, S., Novyanti, A., & Nupus, F. S. (2020). Analisis Pemahaman Siswa Dalam Operasi Hitung Penjumlahan Bilangan Bulat Menggunakan Garis Bilangan. Nusantara : Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial, 2(2), 296-310.
  22. Utami, N. A., & Humaidi. (2019). Analisis Kemampuan Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Pada Siswa SD. Jurnal Elementary: Kajian Teori dan Hasil Penelitian Pendidikan Sekolah Dasar, 2(2), 39-43.