Main Article Content
Abstract
Kepercayaan adalah kemauan seseorang untuk bertumpu pada orang lain dimana kita memiliki keyakinan padanya. Kepercayaan merupakan kondisi mental yang didasarkan oleh situasi seseorang dan konteks sosialnya. Ketika seseorang mengambil suatu keputusan, ia akan lebih memilih keputusan berdasarkan pilihan dari orang- orang yang lebih dapat ia percaya dari pada yang kurang dipercayai. Dari sudut pandang komunikasi, hal ini menyatakan bahwa perkembangan kepercayaan seharusnya menjadi komponen fundamental dari strategi berkomunikasi yang efektif dan efisien. Berbicara dengan data dan informasi yang akurat adalah salah satu dari prinsip komunikasi dalam islam yang mengesankan bahwa pembawa pesan merupakan orang yang memiliki pribadi yang berkualitas, selain menambah kredibilitas, informasi yang akurat menghindari seorang yang berbicara atau menyampaikan pesan berujung pada penyesalan.
Keywords
Article Details
References
- Ardianto,Elvinaro, dkk, Komunikasi Massa. Bandung: Simbiosa Rekatama Media, 2007
- Ainur Rofiq, Pengaruh Dimensi Kepercayaan (trust) Terhadap Partisipasi. Pelanggan E-commerce , tesis Universitas BrawiJaya malang, Tidak diterbitkan, 2007
- Alex sobur, Psikologi Umum Dalam Lintasan sejarah, Bandung: Pustaka setia, 2013
- Effendi ,onong Uchjana, Ilmu, Teori dan Filsafat Komunikasi, Bandung: Pt Citra Aditya bakti, 1993
- Fiske, John, Pengantar Ilmu Komunikasi, Jakarta: Raja grafindo Persada,2012.
- Harjani Hefni, Komunikasi Islam, Jakarta: PT Fajar Interpratama Mandiri, 2015
- Liliweri, Alo, Komunikasi Serba Ada Serba Makna, Jakarta: Kencana, 2001
- Mulyana, Dedy. Ilmu Komunikasi, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2000
- Moorman Rohit Deshpande, dan Gerald Zaltman, “Factors Affecting Trust in Market Research Relationshipsâ€, Journal of Marketing, Vol. 57, January, pp. 81-101,1993
- Syam,Nina W, Model-model komunikasi, perpektif Pohon Komunikasi, Bandung :Simbiosa Rekatama Media, 2013
- Vivian, John. TeoriKomunikasimassa,Cet 2, Jakarta: Prenadamedia Group, 2015
- Vardiansyah, Dani. Filsafat Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar, Indeks, Jakarta 2008