Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh promosi terhadap minat generasi milenial menggunakan produk tabungan emas di Pegadaian Syariah UPS johan pahlawan. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 302 nasabah dan yang diambil sampel dalam penelitian ini adalah 75 responden. Teknik sampling dalam penelitian yaitu dengan cara pengambilan sampel aksidental, artinya siapa saja anggota populasi yang ditemui saat dilakukan penelitian maka anggota populasi tersebut ditarik sebagai sampel. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kusioner dengan pengukuran skala likert.  Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear sederhana dengan pendekatan Metode Kuadrat Terkecil (OLS). Hasil estimasi model mengungkapkan bahwa promosi berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap minat generasi milenial menggunakan produk tabungan emas di Pegadaian Syariah UPS Johan Pahlawan. Implikasi dari temuan ini memiliki dampak yang signifikan dalam konteks pemasaran dan strategi bisnis pegadaian terutama dalam memikat masyarakat secara umum terkhusus generasi milenial dalam menggunakan produk tabungan emas di Pegadaian Syariah.

Keywords

Promosi, Minat Generasi Milenial, Tabungan Emas

Article Details

How to Cite
Fretyka Maulia Rinanda, & Alisman. (2024). The Pengaruh Promosi Terhadap Minat Generasi Milenial Menggunakan Produk Tabungan Emas Di Pegadaian Syariah Ups Johan Pahlawan. Jurnal Investasi Islam, 8(2), 198-215. https://doi.org/10.32505/jii.v8i2.7743

References

  1. Agarwal, D., Barman, A., & Sarma, B. (2014). Communities" behaviour in gold investment: an exploration in guwahati city. International Journal of Trade & Global Business Perspectives, 3(4), 1454.
  2. Ariyani, N., & Arifin, A. Z. (2021). Prediksi Tingkat Pengangguran Di Kabupaten Tuban Tahun 2020 Menggunakan Metode Regresi Linear Sederhana. Mathvision, 3(1), 6-13.
  3. Atia, A., Majid, M. S. A., Azis, N., & Hamid, A. (2020). Mediating the effects of customer satisfaction and bank reputation on the relationship between services quality and loyalty of islamic banking customers. Malaysian Journal of Consumer and Family Economics, 25, 28-61.
  4. Dayyan, M., & Chalil, R. D. (2020). The attitude of merchants towards fatwa on riba and conventional bank in langsa. Share: Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam, 9(1), 48-71.
  5. Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 23. Cetakan 8. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.
  6. Ghozali, Imam. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 21. Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang.
  7. Ghozali, Imam. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete dengan Program IBM SPSS 23. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.
  8. Ghozali, Imam. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
  9. Ghozali, Imam. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete dengan program IBM SPSS 23. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
  10. Hamid, A., Mardhiah, A., & Midesia, S. (2019). Factors Influencing the Intention to Stock Investment among Muslim Investors in Langsa. Share: Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam, 8(2), 142-161.
  11. Ismail, I., & Ak, D. (2010). Manajemen perbankan. Dari Teori Menuju Aplikasi. Jakarta: Kencana.
  12. Kotler, Philip dan Kevin Lane Keller. (2009). Manajemen Pemasaran Jilid 1. Edisi Keduabelas. Indeks. Jakarta
  13. Mochlasin. (2018). Consumer Behavior. LP2M IAIN Salatiga.
  14. Mulyantini, S. (2016). Trend Investasi Generasi Milenial. Islamadina: Jurnal Ekonomi, XV, 1-2.
  15. Riduwan. (2008). Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta
  16. Rosiyani, N., Hasyim, F. (2021). Analisis pengaruh minat generasi milenial dalan menggunakan produk tabungan emas dipegadaian syariah. Jeksyah Islamic Economics Journal, 1(2): 65-79.
  17. Sarwoko. (2005). Dasar-Dasar Ekonometrika. Yogyakarta: Andi
  18. Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
  19. Triyono Aris, W. (2019). Manajemen Pemasaran, Yogyakarta: Cv. Budi Utama.
  20. Usman. (2006). Manajemen Teori, Praktik, Dan Riset Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
  21. Yuswohady. (2016). Millennial Trends 2016.http://www.yuswohady.com/2016 /01/1 7/millennial-trends-2016/.