Main Article Content

Abstract

Bahan ajar dikembangkan berdasarkan karakteristik siswa, sehingga kompetensi yang ditetapkan dapat dicapai. Secara umum kemampuan pemecahan masalah siswa masih sangat rendah, siswa belum bisa memahami soal, sehingga terkendala dalam menentukan model penyelesaian soal matematika. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kevalidan, keefektifan, dan respon siswa terhadap bahan ajar berbasis Problem Based Learning berkemampuan pemecahan masalah yang dikembangkan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan menggunakan model ADDIE yaitu Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation. Subjek Penelitan dalam penelitian ini adalah siswa SMA Negeri 1 Meureubo kelas X Mia2 sebanyak 23 siswa. Instrumen penelitian berupa lembar validasi, angket respon siswa, dan tes. Dari hasil uji coba, pada uji coba I dan II diperoleh bahan ajar berbasis Problem Based Learning yang dikembangkan efektif ditinjau dari 70% siswa yang mengikuti tes kemampuan pemecahan masalah memperoleh nilai minimal 75 dan tercapainya ketuntasan belajar tes kemampuan pemecahan masalah  75% dan respon positif siswa terhadap bahan ajar berbasis Problem Based Learning untuk kemampuan pemecahan masalah yang dikembangkan.


Teaching materials are developed based on the characteristics of students, so that the specified competencies can be achieved. In general, students' problem solving abilities are still very low, students have not been able to understand the problem, so it is constrained in determining the mathematical problem solving model. This study aims to describe the validity, effectiveness, and response of students to Problem Based Learning-based teaching materials that are problem-solving skills developed. This research is a development research using ADDIE models namely Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. The research subjects in this study were 23 students of Meureubo High School 1 in class Mia2 as many as 23 students. The research instruments were validation sheets, student response questionnaires, and tests. From the results of the trials, in the first and second trials obtained teaching materials based on Problem Based Learning that were developed effectively in terms of 70% of students taking the test of problem solving skills obtained a minimum score of 75 and achievement of learning completeness 75% problem solving ability tests and positive responses for Problem Based Learning based teaching materials for problem solving abilities developed.

Keywords

Pengembangan, Bahan Ajar, Problem Based Learning, Pemecahan Masalah. Development, Teaching Materials, Problem Based Learning, Problem Solving

Article Details

How to Cite
Harani Tanjung, S. A., & Amalia, Y. (2019). PENGEMBANGAN BAHAN AJAR PROBLEM BASED LEARNING KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATERI SPLTV. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Al Qalasadi, 3(1), 70-80. https://doi.org/10.32505/qalasadi.v3i1.894

References

  1. Arifin, Z. (2011). Evaluasi Pendidikan. Remaja Rosdakarya: Bandung.
  2. Hamdu, G dan Agustina, L. (2011). Pengaruh Motivasi Belajar Siswa Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah IPA di Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan. Vol 12. No 1. pp90.
  3. Ibrahim, I dan Syaodih, N. (2010). Perencanaan Pengajaran. Rineka Cipta: Jakarta.
  4. Pramana, (2015). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Pacitan. Tanggerang: Interaksa.
  5. Zakiatunnur. (2013). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Menggunakan Pendekatan Matematika Realistik untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa. Tesis tidak diterbitkan. Medan : Program Pascasarjana Universitas Negeri Medan.