Journal Description

Syifaul Qulub: Jurnal Bimbingan dan Konseling Islam adalah suatu wadah bagi mahasiswa, guru, dosen serta praktisi dalam ruang lingkup bimbingan dan konseling islam. Syifaul Qulub digagas oleh Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah Institut Agama Islam Negeri Langsa karena kurangnya tempat publikasi ilmiah untuk peneliti.  Syifaul Qulub telah memiliki p-ISSN 2746-525X dan e-ISSN 2746-6833. Syifaul Qulub sudah terakreditasi Sinta 5 oleh Kemdikbudristek RI Periode 3 Tahun 2022. Syifaul Qulub menerbitkan tulisan ilmiah berdasarkan hasil penelitian, penilaian, diagnosis, teori, praktik dan issu-issu yang berkembang dalam bidang ilmu  sosial, ilmu psikologi dan ilmu bimbingan dan konseling. 

Visitor

Web Analytics View My Stats

 

Vol 4 No 2 (2023): Juni-Desember 2023

Published: Feb 14, 2024

Hubungan Kemandirian Belajar dengan Prokrastinasi Akademik Siswa

80-88 Nursakbaniah Nursakbaniah, Nur Azmi Saragih
Read Statistic: 48

Hubungan Layanan Bimbingan Kelompok Teknik Asertive Training dengan Kepercayaan Diri

80-88 Nadia Patoluna Dalimunthe Nasia, Ika Sandra Dewi
Read Statistic: 54
View All Issues